Kusta masih menjadi masalah kesehatan masyarakat. Tidak hanya di Indonesia tapi juga di dunia. Jumalah kasus kusta selama 10 tahun terakhir ini masih stabil. Kondisi ini tidak hanya berkontribusi pada masalah medis dan disabilitas, tetapi juga berdampak pada faktor sosial ekonomi, stigma dan diskriminasi. Dalam upaya mengurangi jumlah kasus baru dengan mengurangi penularan Kusta, ada …